Jumat, 11 Januari 2013

Ingin anak cerdas, jujur, berakhlaq mulia, kreatif dan jenius

Usia prasekolah, adalah usia paling efektif untuk menanamkan iman, ilmu dan akhlaq.

Jadikan anak sebagai asset kita, dunia dan akhirat. Jangan sia-siakan masa emas ini dengan memberinya permainan yang kurang tepat, atau bahkan tidak sejalan dengan kaidah perkembangan anak.
Apa yang telah Anda lakukan untuk mencetak anak Anda menjadi cerdas, kreatif dan jenius ? Sudahkah Anda melakukan tindakan nyata untuk mengembangkan potensi luar biasa anak Anda?
Jika Anda adalah :
·         Seseorang yang telah memiliki anak dan memimpikan anaknya anak cerdas, jujur, berakhlaq mulia, kreatif dan jenius
·         Seseorang yang merencanakan memiliki anak dan menginginkan anaknya tumbuh dan berkembang secara maksimal
·         Seseorang yang akan segera menikah, dan ingin mempersiapkan diri untuk menjadi orang tua yang baik bagi anaknya
·         Pemerhati bidang pendidikan, khususnya pendidikan anak
·         Pendidik / guru
·         Orang tua yang ingin anaknya mendapatkan pendidikan dini terbaik
·         Orang tua yang mengalami kesulitan dalam mendidik anak
·         Seorang yang ingin menambah pengetahuan dan wawasan tentang cara mencetak anak cerdas, pintar dan berprestasi
·         Atau siapapun Anda
PILIHLAH PERMAINAN TERBAIK BAGI ANAK ANDA……

Tidak ada komentar:

Posting Komentar